Unforgettable Childhood Memories

Day 25 and I am still here for #BPN30daychallenge2018
How about you, gals?
I hope we will finish it with flying colors!


This time, I will talk about unforgettable childhood memories.
Some are sweet, some are not.
But for sure it's unforgettable.
I actually have so many unforgettable memories when I was a kid.
But I'm just going to write three of them, as I still have the photos from those events after I posted them on Facebook.
Well, I do have more but most of them are in my mom's house back home.

Being raised as the oldest in the family, my brothers and I spent so much time together in Lampung, our hometown.
My beautiful hometown!
As we spent most of our childhood in our family house, many of those early childhood memories took place there.

And because of that, I miss my dad so much! 
May he rest in peace, al-fatihah.
I'm daddy's little girl indeed.
And I remember vividly his smile, his laughter, his voice, his energy.
He had this natural way of making things merrier and more fun.
Istirahat yang tenant yaaa Pah, we all love you so much.

Now...back to those unforgettable childhood memories!
Let's check out what I have on the list!

Breaking my hand on my 5th birthday

indah nuria Savitri
me on the far right, with ribbons on my hair

Seriously, this is what happened when I was celebrating my 5th birthday.
I was just a tiny kindergarten kid when my parents invited our family and friends to come to the birthday party in my grandparents' house.
And you know what caused all this fiasco?
My new shoes!
Thanks to the newly renovated pave way and the new shoes, it was proven to be a recipe for disaster when you combine it with a 5-year-old girl who ran around like crazy.

I remember going to the hospital and being slightly sedated when they took care of me. 
I went home with gypsum on my left hand and some signatures, birthday greetings and smiley faces written on it. Surely something you won't easily forget, right.

Going to Dunia Fantasi when I was in elementary school

Dunia Fantasi!
Impian semua anak kecil di jamannya. Arena bermain dan theme park paling hits yang masih tetap ngetop sampai sekarang.

The first time ever I came to a theme park and my jaws dropped!
I was dumbfounded looking at all those cool rides, singing statues, and giant Bekantan, huge monkey, performing a serenade. I can say it was one of the best day of my life!

I was 10 at that time, on the 4nd grade of elementary school.
I remember I was wearing a white-and-blue ensemble (latest model at that time) and we all came completely with my parents, my brothers and our caretaker.
I think I had one album full of those photos and Gajah Bledug was inaugurated as my favorite ride. I don't know how many times I have been coming back here again but for sure, I won't forget my first time!

Happily joining the Parade on Kartini Day

This is one event I won't forget because I keep the photos and my friends and family keep asking about my partner in that parade!
Plus I look exactly like my kids, particularly Obi.

indahnuria.com
cheers :)

I was wearing baju Bodo from Manado, North Sulawesi, complete with big traditional necklace and earrings and huge red rose corsage. My mom dressed my and I love it!
Now you see why I always remember that day!

So those are some of my unforgettable childhood memories.
I still have tons of stories but let's start with these three.
What's your childhood memories now?
Anything interesting you want to share?


46 comments:

  1. Mba Indah kiyut banget pas masih kecil, masih nyimpen foto-foto masa kecil luar biasa, yeaay sama bagi saya Dufan merupakan tempat ajaib semasa kecil hehehe

    ReplyDelete
  2. Mbak Indah imut banget ternyata pas masih kecil. Anak-anak emang suka sekali kalau diajak ke Dunia Fantasi.

    ReplyDelete
    Replies
    1. kata orang mirip bangeeet sama anakku sekarang...mudah-mudah mereka tetep imuuut

      Delete
  3. Childhood, is the most beautiful of all life's season!

    ReplyDelete
  4. Iiii...mbak Indah imutnya waktu kecil, tp senyum itu n pancaran matanya berbinar ya emang dari kecil.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iyaa ya Bunda hehehe..I hope I can always be this happy!

      Delete
  5. Foto terakhir itu wajahnya Mbak Indah mirip sama Obi skr ya. Mbak itu siapa samping mbak idah yang pakai pita ? :-D

    ReplyDelete
    Replies
    1. mirip yaaa Lia? Alhamdulillah..ngga ketuker berarti hehehe. Yang sebelah aku di foto pertama itu sepupu -sepupu aku..dari kiri Leo, Indri, dan Iwan. Kita masih akrab bangeeet

      Delete
  6. Memori masa kecil yang tidak terlupakan adalah saat TK, baru masuk beberapa hari saya pulang sendiri ke rumah. Hihihi.... Bikin heboh serumah, ketika yang menjemput tidak menemukan saya di sekolah. EH, saya uda nongol aja di rumah....

    ReplyDelete
  7. Manisnyaaa senyum mbk indah waktu kecil,kalau aku, memori masa kecil yg gk terlupakan itu waktu aku niru aksi tarzan yg gelantungan di pohon, cuma klok aku gelantungannya di debognya atau batang daun kering pohon pisang atau yg dibilang klaras. Alhamdulillah, aku berhasil ngikutin aksi tarzan, cuma ya gitu, pohon pisangnya jd melengkung..hehe

    ReplyDelete
  8. Aku langsung tau yang mana mba indah dong

    Senyummu persis seperti yg aku kenal mba wkt ucuk ucuk datang bawa pasukan ke museum nasional yg wkt acara srikandi blogger bbrp taun lalu itu 😄

    ReplyDelete
  9. Kalau momen hari Kartini, yang paling membekas diingatan adalah saya selalu pakai kebaya jahitan mamah. Sedangkan sekarang, kalau anak-anak saya kartinian, saya cari praktis aja. Sewa baju daerah hehehe

    ReplyDelete
    Replies
    1. iyaaa mba..aku tuh rajin dulu ikutan parade or acara kartinian hehe

      Delete
  10. Ya Allah...mba Indah imuuut banget waktu kecil. Ultah ketika masih anak-anak tuh selalu dinantikan, terutama hadiahnya, hahahaa

    ReplyDelete
  11. Fotonya kok bisa pada masih bagus, mba Inda?
    Di repro?

    Aku juga jadi pingin mengumpulkan kembali kenangan masa kecil yang indah dan tentu tak terlupakan bersama orangtua, teman dan saudara.

    ReplyDelete
    Replies
    1. alhamdulillah kualitas foto jaman dulu oke bangeet kali yaa mba

      Delete
  12. Masih ada ya foto waktu kecil, kalau saya entah dimana foto foto waktu kecil, jadi ga tau penampakan saya dulu bagaimana hehe

    Sweet memories ya mbak indah

    ReplyDelete
  13. Mama Bo emang dari kecil wajahnya ceria. Lihat aja foto yg baeah ekspresif banget

    ReplyDelete
  14. Masa-masa kecil emang menyenangkan yah mba, dan lebih banyak kekonyolan tak terlupakan ��

    ReplyDelete
  15. Duh, jadi inget masa kecil deh. Kangen masa sekolah bareng teman2 lewat sawah. Kangen ngaji sore rame-rame. Kangen masak-masakan bareng anak-anak tetangga. Dan kangen almarhum bapak. :(((

    ReplyDelete
  16. wah, aku aja sampai sekarang belum pernah ke dufan hehehe. Seru banget masa kecilnya mba. Kalau aku waktu kecil pernahnya pergi ke TMII.

    ReplyDelete
  17. senang banget masih nyimpan foto masa kecil, foto-foto masa kecilku pada rusak mbak sewaktu rumah ortu ku kebanjiran huhu

    ReplyDelete
  18. Kadang kalau ingat masa kecil, suka kepikiran ingin kembali kecil lagi hihihi.
    Masa-masa indah yang penuh dengan permainan dan petualangan bersama teman-teman.

    ReplyDelete
  19. Aku liat dari foto diatas udah tau mba indah yang mana hehehe udah kiyut dari dulu ya ternyata.

    ReplyDelete
  20. Senyum manisnya udah ada dari kecil yaa.. aku sedih foto2 masa kecilku rusak semua krena gempa Jogja tahun 2006 dulu, hiiks :(

    ReplyDelete
  21. Foto2nya lucu2 banget Mba. Foto2 saya waktu kecil malah enggak tahu di mana. Lupa naro. Huhuh. Kayaknya abis baca tulisan Mba Indah langsung nysri deh. Biar bisa mengenang juga sewaktu2

    ReplyDelete
  22. Mba Indah cakep bener pas masih kecil. Alhamdulillah foto fotonya masih tersimpan dengan baik ya mbaa. Kenangan masa kecil yang mengesankan sekali. Cantiknyaaa mbaaa

    ReplyDelete
  23. Ooo ternyata mbak Indah aslinya berdarah Lampung ya? Kirain org Jakarta asli :D
    Hehe masa kecil emang membahagiakan yaaa apalagi kalau inget "kenakalan2" masa lalu, skrng sih udah bisa jd bahan cerita :D

    ReplyDelete
  24. Sayangnya momen waktu kecilku banyak yg nggak menyenangkan mba. Hehhe tp alhamdulillah semua terlalu dengan baik

    ReplyDelete
  25. Whoaaaaa 5 days left. Way to go, mba Indah. Keren banget bisa konsisten 1 day 1 post. Tema kali ini oke banget.

    Childhood memang ga pernah terlupakan. We grow older, memories still remain.

    ReplyDelete
  26. Dari kecil sudah fotogenic ya mba :D btw saya udah ketinggalan jauuuh BPN challenge nya. Ga nutut huhu

    ReplyDelete
  27. Masa kecilnya menyenangkan ya Mbak Indah, alhamdulillah. Aku gemash sama foto Kartinian itu, so sweat!

    ReplyDelete
  28. Mba Indah cute banget ya waktu masih kecil. Aku udah rusak foto-foto masa kecilnya. Harusnya discan ya tapi udah terlanjur rusak hiks

    ReplyDelete
  29. Waaahhh...itu memorable banget yang pas ultah ke-5,bisa mpe gitu sih yaaa :)) Terlalu happy dan lincah tuh pastinya.

    ReplyDelete
  30. hiks.. .sedih inget foto-foto masa kecilku banyak yang hilang setelah rumah dijual karena ortu meninggal dunia

    ReplyDelete
  31. ya ampun itu mirip nbanget sama obi waktu dirimu masih kecil ternyata

    ReplyDelete
  32. Mba Indah terlihat imut2 banget di foto. Kalau saya inget zaman kecil kadang bikin senyum2 sendiri. Sayangnya ga pny banyak foto kenangan saat masih kecil.

    ReplyDelete
  33. dapat semua foto foto masa kecilnya ya mbak,
    ahahah aku juga sbnrnya banyak disimpan papaku
    tapi lupa deh dia disimpan dimana
    mau aku frame kalau ketemu

    ReplyDelete
  34. Saya seringnya bareng Bapak
    Makanya banyak momen tak terlupakan sama bapak daripada mama

    ReplyDelete

Welcome! Thanks for visiting My Purple World. I am delighted to have you all here in my blog.
If you like what you read, feel free follow this blog through the button on the right side of the blog and hope you can leave some comments too. Nevertheless, all comments with direct links will be deleted.

Terima kasih sudah mampir ke blog aku ya. Selamat menikmati dan semoga suka. Komentar akan sangat dihargai, tapi link hidup dan spam akan langsung saya hapus ya.

Happy Blogwalking and enjoy 😘