Obi and her drawings..

"Okaaay...this is mama..then Bapak. And these are me and abang Bo..."
Pagi-pagi ada yang udah sibuk sendiri gambar family pictures, complete with party hats :).. alriteee..
Obi, Abang Bo, Mama et Bapak..

special hearts for mother's day from Obi :)
Obi memang demeeen banget gambar dan mewarnai judulnya. Rumah penuuuh dengan kertas coretan dan cerita lucunya, belum lagi spidol, krayon, pensil, pensil warna, pulpen, cat air, kuas dan segala perlengkapan perangnya  :). Hampir setiap hari ada yang digambar dan diwarnai. 


Biasanya Obi suka gambar sendiri. 
Kalau ada gambar yang dia tidak bisa buat, baru minta tolong Abang Bo, mama or Bapak untuk memberi contoh.  Then she will copy it and try to draw them again and again so she can make one by herself.

Yang paling sering dibuat Obi adalah gambar orang, mostly trying to imitate the princesses complete with their glamorous dresses, complete with the jewelries and  shoes:). Her attention to those details amaze me most of the time :)


purple pony...yaaay..
And lately, Obi also loves to draw and color My Little Pony, especially Rainbow Dash, Pinky Pie and Sunset Shimmer. Well, you know how most of kids love this cartoon series and Obi definitely falls in love with it as well. There are many characters in this series and 

Obi juga suka gambar stick figure, seperti foto di  atas. Biasanya selesai menggambar Obi akan perlihatkan karyanya kepada kita semua dan mulai bercerita sesuai dengan gambar yang dibuat. Dan imajinasi anak-anak memang luar biasa ya...bebas tanpa batas dan seringkali kita dibuat tertawa karenanya. Misalnya ada cerita Sponge Bob naik kuda pakai sepatu Barbie dan makan nasi goreng :). Pokoknya terhibur banget deeh :).

Obi et tante Nona..selesai gambar princess et Pinky Pie..
Awalnya, saya suka senewan kalau Obi mulai menggambar. Bukan karena menggambarnya, tapi lebih karena berantakannya :). Plus takut tembok terkena curahan karya neng Obi dan jadi warna-warni. Maklum, di sini yang punya rumah dan agen rumah lebih cerewet dan strict sekali dengan kondisi rumah sehingga tidak segan-segan mendenda kita atau memotong uang jaminan yang kita berikan di awal kalau rumah tidak dijaga. Lumayan juga lho ... kan mendingan uangnya untuk yang lain :). Tapi setelah diajari, diwanti-wanti dan diberi contoh kalau menggambar baiknya di kertas atau buku gambar, Obi tidak pernah lagi bereksperimen menggambar atau coret-coret krayonnya di lantai kayu maupun di tembok. 

Kalau soal rumah berantakan, saya juga perlu waktu untuk mengajari Bo et Obi untuk membantu membereskan perlengkapan mewarnai mereka. Biasanya kalau sudah selesai menggambar, awalnya mereka suka tinggalkan begitu saja dan langsung ganti main yang lain. Akibatnya rumah asli kayak kapal pecah :). Belum lagi kalau sudah bertebaran di sana sini, barang-barang ini bisa hilang, keinjak dan  jadi rusak kan. Pernah saat buru-buru mau berangkat ke kantor, saya hampir terpeleset karena tidak sengaja menginjak krayon yang terserak. Aduh..bener-bener bikin lemes. That's why, again and again, saya bilang  ke anak-anak untuk selalu membereskan mainan dan perlengkapan menggambarnya. Selain memang mereka bertanggung jawab, juga untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan. Untungnya Obi dan Bo mau membereskan mainnya, meskipun sambil dibantuin mamanya seringkali . Well, at least that's the startNgga papa ya nak, yang penting now you can explore your passion. 




Teman-teman suka menghadapi hal yang sama? do you kids love drawings, too:

#weekend#boetobi #blessful #astoria #astoriaqueens #NYC

22 comments:

  1. Jadi inget jaman dulu waktu saya masih kecil juga menggambar di lantai pakai kapur tulis, hampir setiap hari lantai rumah tak pernah selamat dari coretan kalau sudah dimarahi mamak langsung keluar rumah lanjut menggambar di tanah depan rumah hhehee

    ReplyDelete
    Replies
    1. Nah itu mas...di satu sisi saya suka dengan kreatifitasnya, di sisi lain repot juga hehehehe.

      Delete
  2. duh...keren dan bagus banget gambaran karyanya si Obi... anak pinter ya.. senang melihat tumbuh kembang anak2 kreatif seperti si Obi... salam buat Obi ya Mbak...

    ReplyDelete
    Replies
    1. Makasih tantee...walaupun gambarnya masih sederhana..yang penting dia menikmati hehehe..

      Delete
    2. Makasih tantee...walaupun gambarnya masih sederhana..yang penting dia menikmati hehehe..

      Delete
  3. Anak2ku waktu kecil semua suka menggambar tetapi setelah remaja hanya si kakak yg masih suku gambar terutama komik. Si adek kini lebih suka menulis. Waktu kecil alhamdulillah jarang coret2 tembok

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya mba...sekarang udah jarang...tapi masih pada seneng gambar alhamdulillaah

      Delete
  4. senyumnya obi bener2 nggak nguatin :D

    ReplyDelete
  5. Obi kereen nih gambarnya, sean yg sempat suka menggambar mak...skg dia lbh suka berimajinasi jd tentara atau pasukan khusus sambil pegang senjata2n *_*

    ReplyDelete
  6. Obiiii...keren sekali gambarnya sayaaang :)
    Tante juga mau dong digambarin sama Obi hehehe...

    Kayla kadang suka nge gambar komik dan ada jalan ceritanya gitu mbaaak :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. gambarnya masih khas anak kecil gitu Erry..tapi memang sukaaa dia..

      Delete
  7. bagus Obi, selanjutnya menggambar apa anih

    ReplyDelete
  8. She's quite the artist! I'm sure you have many of her pretty drawings on the fridge!

    ReplyDelete
    Replies
    1. you know that very well, Theresa :)...a lot on the fridge for sure :)

      Delete
  9. The drawings on the top are so charming. I love them.

    My sister has empty frames, and puts the boy's artwork in them. Then when they want to switch things out they can.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Maybe I will do the same then...it was so much fun..

      Delete
  10. Saya juga punya anak perempuan yang suka banget mewarnai. *eh beda yaa.
    dalam sebulan, entah berapa kali beli peralatan tempurnya..

    ReplyDelete

Welcome! Thanks for visiting My Purple World. I am delighted to have you all here in my blog.
If you like what you read, feel free follow this blog through the button on the right side of the blog and hope you can leave some comments too. Nevertheless, all comments with direct links will be deleted.

Terima kasih sudah mampir ke blog aku ya. Selamat menikmati dan semoga suka. Komentar akan sangat dihargai, tapi link hidup dan spam akan langsung saya hapus ya.

Happy Blogwalking and enjoy 😘